Minggu, 04 April 2010

Tips agar blog ramai pengunjung

Tag : tips blogging, tips ngeblog, tips blogger, tips agar blog tidak sepi, tips agar blog ramai pengunjung, tips blog rame, tips blogger agar ramai pengunjung setiap hari, pengunjung blog ramai setiap hari.

Bagi anda yang baru saja membuat blog atau disebut juga dengan pemula. Mungkin anda akan berkeinginan supaya blog anda ramai dikunjungi oleh orang lain. Ketika anda membuat blog anda harus mengetahui dulu tujuan dari pembuatan blog tersebut. Nah, kebanyakan hal kecil ini lah yang menyebabkan blog anda sepi karena topik pembahasan yang ada di blog biasa-biasa saja atau sudah banyak tertera pada blog-blog lain


Usahakan jangan mengcopy paste tulisan blog orang lain karena blog anda tidak akan seramai blog orang lain tersebut. Berkaryalah mengenai sesuatu yang berbeda, atau tuangkan kemampuan anda di bidang yang anda kuasai, misalnya musik/pendidikan/teknologi dan lain-lain. Agar blog anda ramai dikunjungi, Usahakan jangan ikut-ikutan blog orang lain. Dalam artian ketika orang lain memposting sesuatu anda juga ikut-ikutan memposting hal yang sama. Carilah sesuatu yang baru dan menarik.


Hanya ini yang bisa saya sampaikan. Selanjutnya andalah yang melanjutkan. Silahkan mencoba…….. Salam musician…….

1 komentar:

  1. Bnner banget kawan... Kadang2 saya keseel kalo nyasar2 ke google, cari ranking artikel saya, eh nggak taunya hampir tiap artikel blog saya banyak dicopy oleh blog lain.
    Setau saya ada 3 blog yg mengkopi..


    Infonya bagus kawan !
    Trm ksh.

    BalasHapus